Cara Download NOX di PC


Temen-temen ada yang belum tau nox? Temen-temen pernah mendengar bahwa Android bisa dijalankan di PC? Yup! Nox adalah salah satu emulator android untuk PC. Sebenarnya masih banyak lagi emulator-emulator diluar sana seperti Blue stack, Genymotion dll. Tetapi menurut saya, Nox tergolong emulator yang cukup ringan untuk dijalankan di PC dan mudah sekali proses penginstallannya. Btw Temen-temen pasti sudah tau PC kan? Yap, PC itu ya komputer. Hihihi….

Berikut adalah langkah-langkah mudah dari mendownload emulator NOX app player sampai penginstallannya. Monggo disimak..

1. Download nox app emulator for android di official webnya https://www.bignox.com
2. Klik tombol unduh / Download
3. Buka file yang anda unduh/download tadi lalu klik Install
4. Lalu akan muncul tampilan seperti dibawah ini. Tunggu sampai proses install mencapai 100%

5. Apabila proses install nox sudah selesai makan akan muncul tombol Start untuk menjalankan langsung aplikasi Nox yang sudah terinstall tadi. Maka tampilannya akan seperti ini..

6. Nox pun siap di gunakan. NS

0 Response to "Cara Download NOX di PC"

Post a Comment